kelak
aku pinta itu sebagai tanda cinta
dengan sadarmu bahwa kau hanya buatku
lalu teruslah berlari menuju hari
sampai tunai semua janji
aku ke engkau, engkau ke aku
( DesignNight, 29 March 2011 )
Selasa, Maret 29, 2011
LIONTIN BINTANG
Diposting oleh
dewi.penyair
pada pukul
00.12






